4 WISATA ALAM PALING INDAH DI INDONESIA
1) NGARAI SIANOK-BUKIT TINGI
HALLO GAYS, kali ini saya akan membahas tentang wisata Ngarai Sianok,Ngarai Sianok merupakan sebuah lembah sempit dengan bukit-bukit bertebing curam di sekelilingnya. Di tengah lembah ini mengalirlah sungai kecil yang membuat pemandangan semakin menakjubkan...wisata ini bernama NGARAK SIANOK...wisata ini banyak dikunjungi oleh WISATAWAN dari berbagai negara....wisata ini terletak di daerah SUMATERA BARAT...
2) ANAMBAS-KEPULAUAN RIAU
HALLO KAWAN....saya disini akan menjelaskan tentang wisata alam yg indah satu ini...Di Kepulauan Riau, ada satu tempat wisata dengan pemandangan alam yang begitu memesona dan tak boleh dilewatkan ketika berkunjung ke sini. Ya, apa lagi kalau bukan Kepulauan Anambas? Seperti halnya Raja Ampat, tempat wisata yang pada 2013 lalu pernah dianugerahi sebagai Kepulauan Tropis Terbaik di Asia versi CNN ini memang menyimpan begitu banyak keindahan yang belum tersentuh tangan manusia. Laut biru dengan pasir putihnya yang lembut serta terumbu karang yang cantik dijamin akan menyihir siapa saja yang berkunjung ke sini.
3)KEPULAUAN SERIBU-DKI JAKARTA
HALLO TEMAN...kali ini gue bakal menceritakan tentang wisata alam di ibu kota jakarta yaitu KEPULAUAN SERIBU.... di sini terdapat sebuah tempat wisata bertajuk Taman Nasional Kepulauan Seribu yang tidak hanya dijadikan sebagai zona konservasi, tapi juga tempat wisata. Selain itu, Kepulauan seribu juga memiliki banyak pulau cantik yang sangat cocok dijadikan destinasi liburan akhir pekan, beberapa di antaranya adalah Pulau Kahyangan, Pulau Pabelokan, Pulau Bidadari, Pulau Onrust, dan masih banyak lagi yang lainnya. Karena air lautnya jernih dan berpasir putih, tempat ini merupakan spot yang sangat cocok untuk menyelam, snorkeling, dan aktivitas air yang lainnya. Untuk mencapai Kepulauan Seribu, Anda harus menyeberang menggunakan kapal yang disediakan di Pelabuhan Ancol selama 3 jam perjalanan.
4) GUNUNG BROMO SEMERU-JAWA TIMUR
HALLO GAYS, Gue disini akan menjelaskan tentang wisata terindah di indonesia yaitu gunung BROMO SEMERU...Jawa Timur memiliki satu pesona wisata yang kecantikannya tak terbantahkan, bahkan oleh wisatawan dari berbagai penjuru dunia. Ya, apa lagi kalau bukan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru? Tempat wisata berupa taman nasional yang terletak di 4 kabupaten di Jawa Timur ini sendiri memiliki banyak objek menarik yang tidak boleh dilewatkan, mulai dari Gunung Bromo dan semeru, lautan pasir, Pantai Berbisik, Air Terjun Madakaripura, Ranu Pane, Ranu Kumbolo, dan lain-lain yang semuanya cantik. Akses menuju TNBTS ini terbilang cukup mudah, Anda hanya perlu mengikuti rute menuju Gunung Bromo. Meskipun jalannya cukup ekstrem, semua akan terbayar tuntas jika Anda sudah sampai di lokasi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar